Share lagi ni,,kali ini sy akan berbagi tentang samsung galaxy S4. Smartphone canggih ini merupakan produk yang belum lama beredar di pasaran, hingga kini sudah banyak pengguna smartphone samsung S4. Banyak pengguna tetapi banyak juga keluhan tentang masalah touchscreen samsung S4 ini.
Berikut ini beberapa masalah touch screen samsung galaxy S4 yang sering di temui :
- Layar sentuh / touch screen yang berhenti merespon
- Touch screen yang lambat merespon
- Beberapa area touch screen yang tidak berfungsi.
Penyebabnya :
- Cache handphone yang hampir penuh
- Handphone yang pernah jatuh dan mengalami kerusakan sehingga mengganggu fungsi layar sentuh.
- Low Baterei kadang - kadang juga menyebabkan respon touch yang lambat.
Solusi Mudah :
- Reset smartphone (silahkan cari di google cara mereset smartphone samsung S4).
- Matikan Handphone dan lepaskan baterai lalu diamkan selama 5 menit dan pasang kembali baterainya.
Jika solusi di atas tidak bekerja silahkan periksa hardwarenya mungkin ada masalah. Periksa hardware seperti yang ada di gambar ini (http://tinypic.com/r/2lsu2qx/8)
loading...
Untuk masalah pada touch screen lihat gambar (http://tinypic.com/r/2mfdo3a/8)
- Cabut dan lepas display konektor dan cek.
- Lalu bersihkan papan konektor dan jalur display konektor
- Solder kembali pin yang ada di papan konektor.
- Periksa setiap komponen konektor menggunakan multi meter . Jika ada yang tidak berfungsi segera ganti dengan yang baru.
- Jika masih tidak bekerja cek dengan LCD Screen yang baru.
Baca Juga :
Tips Untuk Baterai Smartphone Yang Boros
Game Populer yang Wajib Ada di Smartphone Anda
Tips Memilih Smartphone dengan Kamera Berkualitas
Tips Untuk Baterai Smartphone Yang Boros
Game Populer yang Wajib Ada di Smartphone Anda
Tips Memilih Smartphone dengan Kamera Berkualitas
6 komentar
Very interesting and nice information. I especially translated this blog to read it. Thanks , keep sharing
Replywww.pakvoter.org
Thanks mr james,,
ReplyAne punya s4 tapi ancur kalo ganti lcd sama touch sekitar berapa gan
Replywah lumayan mahal vroh,,skitar sejutaan lebih...
Replysaya juga punya s4 gt 19500 tapi jikalau saya tekan hurup R munculnya malah D dan yg lainnya juga,apa yg mesti di ganti sob?
Replymakasi
Reset aja dlu,,klo setelah di reset masih bermasalah,,ganti LCD. Thanks
ReplyPost a Comment
Silahkan beri komentar/respon/pertanyaan anda mengenai artikel saya di atas, namun tolong gunakan bahasa yang sopan.
Demi kenyamanan anda, komentar Auto approve dan tanpa captcha, tapi Ingat No spam.
Mohon Maaf apabila ada komentar yang belum saya tanggapi karena saya tidak online 24 Jam. Terima kasih.